Shinya Yamanaka

Kontroversi Soal Penelitian Sel Punca

BEBERAPA abad yang lalu, ilmu biologi masih dilecehkan sebagai ilmu kuno dan dianggap tak laku. Pamornya kalah jika dibandingkan dengan fisika dan ilmu-ilmu terapan lainnya, seperti elektro, telekomunikasi, hingga komputer, dewasa ini. Namun, saat ini, dengan perkembangan biologi molekuler dan bioteknologi, perkembangan biologi eksperimental sungguh luar biasa. Ilmu biologi menjadi ilmu masa kini dan masa […]

Scroll to top